Menggunakan UberTwitter pada BlackBerry


Sudahkan mencoba Uber Twitter? UberTwitter adalah salah satu aplikasi Twitter Client yang belakangan ini populer. Aplikasi ini memungkinkan user untuk menjalankan fitur penuh dari twitter di BlackBerry kesayangan kita.

Berikut ini adalah langkah-langkahnya:
  1. Register dulu via PC / Opera Mini ke www.twitter.com
  2. Install UberTwitter ke BlackBerry (BB)
  3. Buka UberTwitter
  4. Klik
  5. Klik options
  6. Next
  7. Isi user name dan password
  8. Next
  9. Next
  10. Next
  11. Next
  12. Next
  13. Next
  14. Centang BIS lalu save
  15. Klik lalu search
  16. Input nama teman yang mau di follow lalu search
  17. Jika sudah ketemu klik lalu klik follow.
  18. Jika mau update status, kembali ke tampilan 'You and your friend', klik lalu klik update my status.
  19. Isi status kita, entah apa yang kita sedang lakukan, atau just info.
  20. Undang teman-teman lain untuk follow kita juga, sehingga setiap kita update status mereka bisa melihatnya.

Komentar

Popular View

Oppo F1s unknown Baseband & imei Null Solution

Firmware Samsung P7500

REPAIR BOOT/MATOT ( TIDAK DETECT DRIVER ) ANDROMAX C MENGGUNAKAN RIFF BOX